HARUSKAH IKLAN DILENYAPKAN

Authors

  • Sumbo Tinarbuko Dosen Program Studi Desain Komunikasi Visual Fakultas Seni Rupa - Institut Seni Indonesia Yogyakarta

:

https://doi.org/10.9744/nirmana.4.2.

Abstract

Must advertisement be vanished? Observing the percentage between the pros and the cons carried out at random concerning the existence of advertisement%2C we will find out an emotional response%2C i.e. it must be vanished from this earth. The sins performed by the advertisement seem unforgivable. But if we analyze the mass (chaos) the advertisement problems more deeply%2C we should negotiate and introspect as well among all sides.
Abstract in Bahasa Indonesia :

Haruskah iklan dilenyapkan? Jika melihat presentase secara acak antara yang pro dan kontra terhadap keberadaan iklan%2C maka jawaban emosionalnya%2C iklan harus dilenyapkan dari muka bumi ini! Sebab dosa iklan sudah tidak bisa dimaafkan lagi. Tetapi jika kita kaji lebih dalam carut marut perihal periklanan tersebut%2C kita bisa melakukan negosiasi sekaligus introspeksi antarpara pihak. negotiation%2C introspection of all sides.

Published

2004-08-18

How to Cite

Tinarbuko, S. (2004). HARUSKAH IKLAN DILENYAPKAN. Jurnal Desain Komunikasi Visual Nirmana, 4(2). https://doi.org/10.9744/nirmana.4.2.

Issue

Section

Articles